Sabtu, 19 Agustus 2017

5 PRILAKU YANG DAPAT DI TELADANI DARI AL-'ADL / 5 BEHAVIOR PERSONAL PROPERTY FROM AL-'ADL


Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang prilaku yang dapat di teladani dari asma'u husna (al-'adl)  Sebagai berikut.
Yaitu
1. Memenuhi hak allah, diru sendiri,  dan orang lain
2. Tidak pilih kasih
3. Menjunjung kebenaran
4. Berlaku adil dalam bidang hukum
5. Berprilaku adil dalam kehidupan sosial
Dan saya akan menjelaskan satu per satu dalam lima prilaku yang dapat di teladani dari al-'adl yang di atas supaya kalian lebih memgerti.

•yang pertama
1.memenuhi hak allah, diri sendiri, dan orang lain
- Misalnya tidak hanya menghabiskan waktunya untuk beribadah kepada Allah atau membantu orang lain, tetapi juga memperhatikan hak dirinya sendiri. Dalam ajaran Islam setiap muslim tetap diwajibkan untuk berlaku adil terhadap diri sendiri, yaitu dengan menyeimbangkan antara hak Tuhan, dirinya, dan orang lain.

•dan yang ke dua
2. Tidak pilih kasih
- Contoh perilaku adil ditunjukkan dengan tidak bersikap pilih kasih kepada anggota keluarga kita, seperti ayah, ibu, anak, atau kerabatnya.
Pengertian pilih kasih yaitu berat sebelah yang artinya cuman memihak yang satu tidak memihak yang lain, biarpun dia itu salah.

•dan ke tiga
3. Menjunjung kebenaran
- Islam mengajarkan kepada kita agar berlaku adil dan menjunjung kebenaran kepada semua manusia. Sikap adil perlu ditujukan kepada semua orang, baik kepada sesama muslim atau orang kafir yang paling dibenci sekali pun. Setiap orang berhak mendapatkan perlakuan yang adil. Dalam menjunjung keadilan dan kebenaran kepada orang lain, hendaknya tidak boleh luntur meskipun terhadap orang yang kita cintai. Demikian juga terhadap orang yang kita benci, tetap harus berlaku adil.

•dan yang ke empat
4. Berlaku adil dalam bidang hukum
- Adil dalam bidang hukum contohnya, saat memberikan kesaksian. Seseorang tidak boleh memberi kesaksian, kecuali dengan sesuatu yang diketahui. Ia tidak boleh menambah, mengurangi, mengubah, atau mengganti kesaksiannya. Untuk menegakkan keadilan di bidang hukum, kita tidak boleh pandang bulu. Adil di depan hukum berlaku kepada siapa pun, baik yang kaya, miskin, berpendidikan, petani, pedagang, aparat pemerintah, dan semua orang. Tidak adil kepada orang-orang lemah hukumnya berdosa.

•dan yang terakhir atau yang ke lima
5. Berprilaku dalam kehidupan sosial
- Kita dalam menjalani hidup selalu berhubungan dengan orang lain. Perperilaku adil dalam kehidupan sosial sangat penting kita terapkan. Misalnya ditunjukkan dengan bersikap menghormati, menghargai, dan membantu semua orang tanpa melihat latar belakang dirinya. Keadilan sosial juga dapat ditunjukkan dengan memberi kesempatan yang sama kepada semua orang dalam berusaha dan berprestasi. Oleh karena itu, hak-hak orang lemah harus tetap dilindungi tanpa harus mendahulukan mereka yang memiliki status sosial yang tinggi.


Itu dia yang saya bahas.  Mudah mudahan kalian bisa memahaminya dengan benar.



#inggris#

On this occasion I will discuss about the attitudes that can be diadani from asma'u husna (al-'adl) As follows.

That is

1. Fulfill the rights of God, self, and others

2. No favoritism

3. uphold the truth

4. Applies fairly in the field of law

5. Being fair in social life

And I will explain one by one in the five behaviors that can be observed from al-'adl above so you better understand.


•The first

1. fulfill the right of God, self, and others

- For example not only spend the time to worship God or help others, but also pay attention to his own right. In Islamic teachings every Muslim is still obliged to be fair to self, that is by balancing between the rights of God, himself, and others.


• and the second

2. No favoritism

- Examples of fair behavior are shown by not being favoritism to our family members, such as father, mother, child, or relative.

The notion of favoritism is one-sidedness which means cuman side that one does not side with the other, even if he is wrong.


• and third

3. uphold the truth

- Islam teaches us to be fair and uphold the truth to all human beings. Justice needs to be addressed to all people, whether to fellow Muslims or even the most hated disbelievers. Everyone deserves fair treatment. In upholding justice and righteousness to others, it should not fade even with those we love. Likewise, the people we hate, should still be fair.


• and the fourth

4. Applies fairly in the field of law

- Fair in the field of law for example, when giving testimony. One can not bear testimony, except with something known. He shall not add, subtract, alter, or replace his testimony. To uphold justice in the field of law, we should not regard the feathers. Fair before the law applies to anyone, whether rich, poor, educated, peasant, merchant, government apparatus, and everyone. It is not fair to the weak people to sin.


• and last or fifth

5. Behave in social life

- We in life always be in touch with other people. Fair behavior in social life is very important we apply. For example shown by being respectful, appreciative, and helpful to everyone regardless of his background. Social justice can also be demonstrated by giving equal opportunities to everyone in the effort and achievement. Therefore, the rights of the vulnerable must remain protected without having to give priority to those with high social status.



That's what I'm talking about. Hopefully you can understand it correctly.

Previous Post
Next Post

1 komentar: